Kamis, 01 September 2022

Terjemahan Bahasa Arab Dalam Kata Sifat

15.58

Terjemahan Bahasa Arab Dalam Kata Sifat – Dalam belajar bahasa Arab, selain kata benda yang perlu dipelajari juga ada kata sifat yang tak kalah penting untuk dipelajari. Bisa dibilang penempatan kata sifat dalam bahasa Arab agak rumit sehingga harus dipelajari dengan seksama.

Terjemahan Bahasa Arab Dalam Kata Sifat

Di bawah ini kami uraikan kata sifat serta terjemahan bahasa Arab untuk Anda sekaligus cara memadukannya dan meletakkannya dalam suatu kalimat. Pembelajaran ini menjadi sebuah pembelajaran penting khususnya bagi Anda yang ingin segera bisa aplikasi bahasa Arab dalam sehari – hari. Langsung saja bisa Anda cek dan simak informasinya di bawah ini!


Terjemahan Bahasa Arab

Terjemahan Bahasa Arab Dalam Kata Sifat

Dalam belajar bahasa Arab memang penting belajar kata sifat. Kumpulan kata sifat perlu diingat dan penempatannya dalam sebuah kalimat perlu dipahami. Berikut terjemahan bahasa Arab dalam kata sifat yang perlu Anda pahami.


Besar ( كَبِيْرٌ ) X Kecil ( صَغِيْرٌ ).


Tinggi ( عَالٍ ) X Pendek ( قَصِيْرٌ ).


Panjang ( طَوِيْلٌ ) X Pendek (قَصِيْرٌ  ).


Lama ( قَدِيْمٌ ) X Baru ( جَدِيْدٌ ).

Benar ( صَوَابٌ ) X Salah ( خَطَأٌ ).


Banyak ( كَثِيْرٌ ) X Sedikit ( قَلِيْلٌ ).


Luas ( وَاسِعٌ ) X Sempit ( ضَيِّقٌ ).


Tebal ( غَلِيْظٌ ) X Tipis ( رَقِيْقٌ ).


Tajam ( حَادٌّ ) X Tumpul ( كَلِيْلٌ ).


Cepat ( سَرِيْعٌ ) X Pelan ( بَطِيْءٌ ).


Gemuk ( سَمِيْنٌ ) X Kurus ( نَحِيْفٌ ).


Berat ( ثَقِيْلٌ ) X Ringan ( خَفِيْفٌ ).


Dalam ( عَمِيْقٌ ) X Dangkal ( ضَحْلٌ ).


Bagus ( جَمِيْلٌ ) X Jelek ( قَبِيْحٌ ).


Bersih ( نَظِيْفٌ ) X Kotor ( وَسِخٌ ).


Mahal ( غَالٍ ) X Murah (رَخِيْصٌ  ).


Panas ( حَارٌّ ) X Dingin ( بَارِدٌ ).


Keras ( شَدِيْدٌ ) X Lembut ( لَيِّنٌ ).


Mudah ( سَهْلٌ ) X Sulit ( صَعْبٌ ).


Kuat ( قَوِيٌّ ) X Lemah ( ضَعِيْفٌ ).


Kata sifat dalam bahasa Arab bisa ditempatkan sebagai na’at dan mubtada. Contoh kata sifat yang ditempatkan sebagai na’at yaitu :


ra-aytu rajulan kariiman / aku telah melihat laki-laki yang dermawan.


Contoh kata sifat yang ditempatkan sebagai mubtada :


albustaanu jamiilun / kebunnya indah.

4 Cerita Dongeng Bahasa Arab

Tulisan Assalamualaikum Dalam Bahasa Arab

Contoh Percakapan Bahasa Arab 4 Orang

Itulah informasi tentang terjemahan bahasa Arab dalam kata sifat yang Anda perlu tahu. Semoga menjadi informasi yang bermanfaat dan selamat belajar.